Video Graphic Array (VGA) Card adalah perangkat keras yang melakukan rendering atau
pemrosesan output berupa visual yang ditampilkan di monitor. VGA Card memiliki processor yang disebut
GPU (Graphic Processing Unit ) ditambah dengan memori di dalamnya.
Model 3D dari VGA Card add-on adalah seperti pada
Gambar 1
berikut.
(Klik tombol untuk menampilkan)
Biasanya pada VGA Card terdapat heatsink kecil untuk menghindari overheat (panas berlebih). Menurut bentuknya, VGA Card terbagi menjadi:
Gambar 1
)Bacalah Materi Terlebih Dahulu
<<